SMPN 1 adalah sekolah favorit saya. Itu dikarenakan karena sekolah bertaraf Internasional dan banyak anak-anak yang pintar. Tanggapan saya mengenai SMPN 1 adalah sudah lumayan bersih tapi masih ada juga kelas yang kotor, sampah-sampah berserakan dan semua ini perlu ditingkatkan. Fasilitasnya juga lumayan memadai. Kepala sekolah yang dulu adalah Pak Killa. Saya tidak begitu mengenal Beliau karena langsung digantikan oleh Pak Rimbya, mantan guru Bhs. Bali. Di sekolah saya ini diadakan English Program dan CW ( Computer Wajib ). Kira-kira paling lama jam setengah lima siswa-siswa SMPN 1 pulang karena ada program tersebut. Banyak prestasi yang diraih oleh sekolah ini, seperti lomba di bidang olahraga, pendidikan dan keterampilan.
Sabtu, 08 November 2008
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar